Mari Merayakan Idul Adha Dengan Tetap Berintegritas
Idul adha adalah salah satu umat islam yang identik dengan ‘berkurban’. Makna kurban dalam kehidupan nyata dapat dijelaskan sebagai cara bagaimana manusia dapat berserah dan berbagi kepada yang membutuhkan. Tapi tahukah sustainers? Bentuk berserah dan berbaginya setiap insan dalam memperingati hari raya idul adha, tidak lepas dari perilaku tercela yaitu korupsi. Sudah selayaknya pelaksanaan kurban Selengkapnya tentangMari Merayakan Idul Adha Dengan Tetap Berintegritas[…]










