Highlight Kegiatan: Pelatihan Internal Audit ISO 37001:2016 Sistem Manajemen Anti Penyuapan Rumah Sakit Jantung dan Pembuluh Darah Harapan Kita
Pelatihan Internal Audit ISO 37001:2016 Sistem Manajemen Anti Penyuapan (SMAP) bertujuan untuk meningkatkan pemahaman peserta dalam: 1) Menjelaskan pengertian, jenis, prinsip, bukti, metode & tahapan audit ISO 37001:2016 SMAP; 2) Menyusun rencana audit internal SNI ISO 37001:2016 SMAP; dan 3) Menyusun laporan audit internal SNI ISO 37001:2016 SMAP. Pelatihan ini dilaksanakan pada hari Rabu, 18 Selengkapnya tentang<strong><em>Highlight</em></strong><strong> Kegiatan: Pelatihan Internal Audit ISO 37001:2016 Sistem Manajemen Anti Penyuapan Rumah Sakit Jantung dan Pembuluh Darah Harapan Kita</strong>[…]